Water Heater

Pemanas Air


Water Heater (Pemanas Air) RINNAI

Pemanas air saat ini menjadi salah satu cara dalam mendapatkan suasana mandi yang menyenangkan. Akan sangat terasa kenikmatannya ketika mandi di suhu yang dingin, dengan menggunakan water heater atau pemanas air dari Rinnai. Pengembangan teknologi terkini semakin membuat nyaman dalam mendapatkan kehangatan air di kamar mandi.

Pemanas air dari Rinnai ini memang dilengkapi dengan berbagai inovasi yang handal. Pun harga pemanas air ini sangat terjangkau, Sehingga kebanyakan konsumen saat ini cenderung menyukai akan produk dengan harga yang pas dan mempunyai  teknologi canggih, dan salah satunya ialah pada produk-produk dari Rinnai. Selain itu kini pemanas dengan tenaga ini memberikan kenyamanan, kemudahan, dan efisiensi. Sehingga sudah pasti menjadi barang buruan dari konsumen.

Apa Saja Fitur Terbaru Water Heater RINNAI ?

Perlindungan air dari kuman/bakteri dengan teknologi AG+

Air bersih merupakan keinginan setiap orang untuk mendapatkan mandi yang segar, bugar, dan tentunya sehat. Rinnai sebagai salah satu produsen pemanas air kamar mandi atau water heater paham betul akan kebutuhan konsumen ini dengan menghadirkan fitur AG+ untuk menghasilkan air yang bersih dan bebas kuman.

Selain itu kondisi air yang bagus dan bebas kuman atau bakteri jika telah panas akan tahan lama, sehingga konsumsi dari arus listrik dalam memanaskan air dapat diminimalisir. Bila produk pemanas air ini tidak dilengkapi penggunaan bahan tahan akan panas, tentu akan banyak menyerap energi listrik dan
dampaknya akan meningkatkan penggunaan biaya listrik. Sehingga bisa dikatakan Rinnai adalah salah satu pemanas air mandi hemat listrik.

Elemen pemanas ini tidak hanya menjaga panas air, tetapi juga memperpanjang umur dari alat pemanas air. Kita ketahui bersama jika alat yang bersinggungan dengan air, maka akan sulit dalam perawatannya. Sehingga dari permasalahan tersebut Rinnai hadir memberikan produk yang tahan lama dan harga yang terjangkau.

Perlindungan terbaik teknologi inner tank

Alat pemanas air atau inner tank, pemanas air Rinnai ini tentu juga menggunakan teknologi yang tak kalah canggih dengan teknologi Inner Tank dengan berbagai lapis perlindungan agar tanki sebagai peran utama menampung air hasil pemanasan ini bisa awet dan tahan lama hingga 5 tahun garansi.

Keamanan maksimal yang sudah teruji

Salah satu faktor utama pengguna pemanas air adalah bagaimana sistem keamanannya? Apakah aman memakai pemanas air Rinnai ini? Bukankah air adalah salah satu konduktor atau penghantar listrik sehingga dikhawatirkan tersengat listrik saat menggunakan?

Rinnai adalah brand yang sudah terkenal di penjuru dunia, pastilah kami sangat memperhatikan hal ini dengan pengawasan yang ketat dan riset bertahun-tahun untuk menghasilkan produk yang aman, safety dan tentu dengan mudahnya menggunakan alat pemanas ini akan semakin membuat orang yang menggunakannya semakin nyaman dan betah berlama-lama menggunakan alat ini. 

Extra double thermostat melindungi dari panas berlebih

Untuk pengaturan volume air baik naik turunnya volume, juga ada pengaturan suhu secara elektrik. Sehingga pengguna dari produk Rinnai ini akan tetap bisa mengubah sesuai keinginan dari suhu air yang digunakan untuk mandi. Meskipun ukuran baku dari suhu telah dimiliki oleh alat pemanas ini, tetapi juga diberikan keleluasaan kepada konsumen. Tentu dengan mudahnya menggunakan alat pemanas ini akan semakin membuat orang yang menggunakannya semakin nyaman dan betah berlama-lama menggunakan alat ini.

Teknologi LCD Display

Rinnai di produksi di jepang dengan desain yang tinggi dan presisi produk yang tinggi. Sekarang ini desain produk yang kekinian dan mudah dalam membaca tampilan serta berteknologi LCD Display menjadikan ariston semakin elegan, mewah dan berteknologi tinggi yang bisa anda dapatkan pada produk-produk water heater gas.

Smart System

Temperatur air yang dihasilkan akan stabil sesuai dengan temperatur yang di setting walaupun volume air dan tekanan air masuk berubah-ubah dan pemanas air dapat mengatur suhu otomatis. Sehingga Anda tidak perlu khawatir jika lupa mengatur suhu airnya.

Dimana Dapat Membeli Produk Dari RINNAI ?

Kami PT Air Hangat Indonesia (AHI) adalah salah satu distributor resmi yang ditunjuk oleh PT Rinnai Indonesia sebagai Authorized Distributor atau distributor resmi penjualan produk Rinnai di Indonesia. Kami ditunjuk untuk memasarkan produk-produk Rinnai baik project maupun retail.

Produk Rinnai Water Heater tersedia di Distributor Rinnai Semarang, Distributor Rinnai Medan, Distributor Rinnai Jakarta, Distributor Rinnai Bandung, Distributor Rinnai Surabaya, Distributor Rinnai Batam, Distributor Rinnai Padang, Distributor Rinnai Bali, Distributor Rinnai Palembang, dan Distributor Rinnai di seluruh kota di Indonesia.

Untuk anda sebagai pribadi, perkantoran maupun kontraktor kami persilahkan menghubungi admin/customer service kami untuk mendapatkan harga promo. Silahkan hubungi melalui kontak yang tertera di bagian bawah website ini. Selamat Berbelanja.

HUBUNGI SEKARANG

Scroll to Top